Uji In Vitro Daya Anti Bakterial Virgin Coconut Oil (VCO) pada Salmonella typhi
Abstract
Abstrak - Salah satu penyakit yang timbul akibat infeksi bakteri adalah demam tifoid atau typhoid fever. Typhoid disebabkan oleh infeksi bakteri Salmonella typhi. Infeksi akibat bakteri ini dapat diobati dengan menggunakan antibiotik sintetik ataupun alami. Antibiotik sintetik lebih populer dibandingkan alami namun, antibiotik sintesis dapat membunuh bakteri menguntungkan yang ada dalam tubuh. Virgin Coconut Oil (VCO) telah dikenal atas manfaatnya bagi kesehatan manusia, salah satunya adalah daya antibakterinya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui daya antibakteri VCO terhadap bakteri Salmonella typhi, sehingga diharapkan VCO dapat menjadi fitofarmaka untuk mengobati penyakit tipus. Daya antibakteri VCO diuji dengan metode uji Kirby-bauer dan pour plate. Hasil penelitian menunjukkan adanya daya hambat VCO terhadap pertumbuhan S. typhi secara in-vitro. Hal ini dibuktikan oleh adanya zona hambat dengan metode Kirby-bauer dan penghambatan pertumbuhan S. typhi dengan metode pour plate. Hasil tersebut menunjukkan bahwa VCO mempunyai potensi sebagai antibakteri pada S. typhi.
Abstract – Thyphoid fever is endemic disease in Indonesia, attacking at all ages, and this disease can cause death. Typhoid is caused by infection of bacterium Salmonella typhi. This bacterial infection can be treated using natural or synthetic antibiotics. Synthetic antibiotics are more popular than natural one, however, the synthetic antibiotics can kill the beneficial bacteria in the body Virgin Coconut Oil (VCO) has been popular for its benefits for human health, one of them is its antibacterial activity. This study aims to determine the antibacterial activity of the VCO on the bacteria Salmonella typhi. It’s expected that VCO can be a phytopharmaca to treat typhoid. This research used Kirby-Bauer test and pour plate as a method. Result shows that VCO has inhibition zones against S. typhi that was confirmed by the Kirby-Bauer test which is the zone of inhibition and inhibition of growth of S. typhi in the pour plate. Thus, VCO has a potential as antibacterial agent against S. typhi.
Keywords - Virgin Coconut Oil, antibacterial activity, Salmonella typhi, inhibition zone
Full Text:
PDFDOI: http://dx.doi.org/10.36722/sst.v2i3.140
Refbacks
- There are currently no refbacks.
LP2M (Lembaga Penelitian dan Pengembangan Masyarakat)
Universitas AL-AZHAR INDONESIA, Lt.2 Ruang 207
Kompleks Masjid Agung Al Azhar
Jl. Sisingamangaraja, Kebayoran Baru
Jakarta Selatan 12110
This work is licensed under CC BY 4.0