Representasi Gender dalam Folklor Jepang

Nina Alia Ariefa, Mutiawanthi Mutiawanthi

Abstract


Abstrak - Penelitian ini bertujuan untuk menemukan representasi gender dalam folklor Jepang. Data utama dalam penelitian ini adalah sembilan buah cerita rakyat Jepang yang terdiri dari Issunboshi, Tanishi no Shusse, Kaguya Hime, Tsuru no Ongaeshi, Ningyou no Oyomesan, Hito no Yome ni Natta Neko, Harikazuki Hime, Yomesan ni Natta Ichou no Ki no Sei, dan Yome no Jumyou. Pendekatan gender digunakan dalam analisis penelitian ini melalui pengamatan terhadap relasi gender yang terjadi antara tokoh perempuan dan laki-laki. Kesimpulan dari penelitian ini adalah terdapat penggambaran representasi yang berbeda antara tokoh perempuan dan tokoh laki-laki terkait masalah gender yang mencakup perbedaan ruang aktivitas, penggambaran karakter, serta peran/tanggung jawab.

Kata Kunci: Gender, Representasi, Folklor Jepang

Abstract - This research aims to discover gender representation in Japanese folklore. The main data are nine Japanese folklores consist of Issun-bōshi, Tanishi no Shusse, Kaguya Hime, Tsuru no Ongaeshi, Ningyou no Oyomesan, Hito no Yome ni Natta Neko, Harikazuki Hime, Yomesan ni Natta Ichou no Ki no Sei, and Yome no Jumyou. Gender approach used to analysis these folklores by observing the gender relation between women and men characters. The results show that there are different representations portrayal related to gender between women and men characters, which depicted from their activities, behaviours, and roles/responsibilities.

 

Keywords: Gender, Representation, Japanese  Folklore


Full Text:

PDF

References


Danandjaja, James. Folklor Indonesia: Ilmu Gosip, Dongeng, dan Lain-lain, Grafiti, Jakarta, p.2, 2002.

Endraswara, Suwardi, Metodologi Penelitian Folklor, Media Pressindo, Yogyakarta, p.70, 2009.

Hall, Stuart, Representation: Cultural Representation and Signifying Practices, Sage Publications, London, p.15, 1997.

Ratna, Nyoman Kutha. Penelitian Sastra: Teori, Metode, dan Teknik, Pustaka Pelajar, Yogyakarta, p.45, 2004.

Sugihastuti dan Suharto, Kritik Sastra Feminis: Teori dan Aplikasinya, Pustaka Pelajar, Yogyakarta, p.86, 2005.

Taum, Yoseph Yapi, Studi Sastra Lisan: Sejarah, Teori, Metode, dan Pendekatan Disertai Contoh Penerapannya, Lamamera, Yogyakarta, p.8, 2011.

Tong, Rosemarie P. Feminist Thought: Pengantar Paling Komprehensif kepada Arus Utama Pemikiran Feminis terjemahan oleh Aquarini P. Prabasmoro, Jalasutra, Yogyakarta, p.36, 2009.

Wellek, Rene, and Austin Warren, Theory of Literature, Penguin, Harmondsworth, p. ,1976.

http://www.aozora.gr.jp/index_pages/person329.html [diakses pada tanggal 20 November 2015]

http://hukumusume.com/douwa/pc/minwa/itiran/sougou.html [diakses pada tanggal 25 November 2015




DOI: http://dx.doi.org/10.36722/sh.v3i3.213

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


LP2M (Lembaga Penelitian dan Pengembangan Masyarakat)

Unievrsitas Al Azhar Indonesia, Lt. 2, Ruang 207

Kompleks Masjid Agung Al Azhar

Jl. Sisingamangaraja, Kebayoran Baru

Jakarta Selatab 12110

 

Visitors