Mengkaji Kesehatan Masyarakat Daerah “Urban” Jika Dilihat Dari Konteks Pemuda

Robist Hidayat

Abstract


Abstrak - Kesehatan merupakan faktor penting  kehidupan, tak terkecuali  kaum urban di perkotaan besar di Indonesia, banyak permasalahan terjadi, prasarana idak memadai, kehidupan yang buruk menimbulkan masalah serius baik sekarang dan masa yang akan datang. Salah satu bagian kaum urban adalah pemuda, merupakan kaum di antara anak-anak dan juga dewasa. Sehingga di harapkan memiliki solusi untuk menghadapi permsaalahan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaiman peranan pemuda mengkaji permasalahan yang terjadi sehingga bisa mendapatkan solusi sederhana untuk mengatasi permasalahan kaum urban diperkotaan besar. Adapun metode yang digunakan penulis yakni metode deskriptif, mengkaji serta menganalisis literasi-literasi yang ada dan menyimpulkan menjadi sebuah solusi dari permasalahan yang penulis ungkapkan. Adapun hasil dari penelitian ini ,bahwa permasalahan kaum urban terletak pada tidak adanya program yang jelas serta terperinci secara baik, baik itu dari pemerintah daerah maupun pusat. Sehingga hal ini menjadi permasalahan bersama bukan salah satu pihak semata. Adapun yang bisa pemuda berikan solusi: yakni mencangkup program dan juga kebijakan, program yang di berikan yakni terdiri 3 tahap, yaitu: jangka pendek, menengah dan panjang. Adapun alasannya yaitu program tersebut di  terapkan sesuai dengan kebutuhan kaum urban serta kebijakan yang  merupakan wewenang dari pemerintah. Bisa disimpulkan, pemuda memiliki peranan penting dalam mengkaji ataupun memberikan solusi yang terbaik untuk kesehatan kaum urban.

Abstract - Health is an important factor of life, including urban in large urban areas in Indonesia, many problems occur, infrastructure is inadequate, a bad life causes serious problems both now and in the future. One part of the urban community is youth, is a family among children and also adults. So that it is expected to have a solution to deal with these problems. This study aims to see how the role of youth examines the problems that occur so that they can get a simple solution to overcome urban problems in large cities. The method used by the author is descriptive method, reviewing and analyzing existing literacy and concluding to be a solution to the problems that the writer reveals. The results of this study, that the problem of urbanites lies in the absence of a clear and well-detailed program, both from the local and central government. So this matter becomes a common problem, not only one part. As for what the youth can provide a solution: namely covering the program and also the policy, the program provided is consisting of 3 stages, namely: short, medium and long term. The reason is that the program is implemented in accordance with the needs of the urbanites and policies that are the authority of the government. It can be concluded, youth have an important role in assessing or providing the best solution for urban health.

KeywordsRole of Youth, Urban Community Health, Problems, Programs


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Suripin, Sistem Drainase Perkotaan yang Berkelanjutan.

Yogyakarta: Penerbit Andi, 2004.

Giyarsih, Sri Rum. Jurnal Gejala Urban Sprawl Sebagai Pemicu

Proses Densifikasi Permukiman Di Daerah Pinggiran Kota (Urban

Fringe Area) Kasus Pinggiran Kota Yogyakarta. Yogyakarta :

Universitas Gajah Mada.

Jurnal ringkasan kajian, UNICEF INDONESIA, terbit tahun 2012.

Ibid.

R. Hidayat Terjemahan ““Realization Asean Economic Community

(Aec)” And How The Role Of Youth In A Success” Faculty Of Studies

Islamic Economic & Islamic Banking Muhammadiyah University Of

Yogyakarta, To Presentation: Asean Youth Gathering (Aygath)

International Relations 2016 Islamic University Of Indonesia.

F.Aruna, Ppt Kesehtan Masyarkat, Pendidikan Kesehatan Dan

Rekreasi Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Yogyakarta




DOI: http://dx.doi.org/10.36722/sh.v4i4.300

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


LP2M (Lembaga Penelitian dan Pengembangan Masyarakat)

Unievrsitas Al Azhar Indonesia, Lt. 2, Ruang 207

Kompleks Masjid Agung Al Azhar

Jl. Sisingamangaraja, Kebayoran Baru

Jakarta Selatab 12110

 

Visitors