Sosialisasi Literasi Kewirausahaan dan Pemanfaatan Digital pada Siswa SD Al Fityan School Tangerang

M. Fayyadh Adam, Aldiza Wahyudi, M. Razif Abdullah, Anggun Pratiwi, Sisca Debyola Widuhung

Abstract


Generasi Alpha adalah generasi cerdas digital dengan potensi sangat tinggi. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memberikan edukasi dan pengetahuan sejak dini terkait pentingnya literasi kewirausahaan dan digital pada generasi Alpha yaitu siswa SD Yayasan Al-Fityan School Tangerang. Metode yang digunakan pada kegiatan pengabdian literasi kali ini adalah konsep sosialisasi. Hasil kegiatan yaitu bahwa 100% siswa yang memperhatikan materi kewirausahaan siswa telah memahami materi secara keseluruhan. Selain itu, 90% siswa sudah mengetahui aplikasi Canva dan pernah memakainya, mengetahui dasar-dasar dan sudah tergolong handal dalam penggunaan aplikasi tersebut. Siswa SD di Yayasan Al-Fityan School sangat antusias, termotivasi dan terdapat peningkatan minat peserta untuk melakukan wirausaha mereka di masa depan, dan peserta memahami bagaimana tata cara mendesain dan mempromosikan suatu produk dengan menggunakan aplikasi Canva.

Kata kunci: kewirausahaan, marketing, pendidikan


Full Text:

PDF

References


Afrianti, A. (2020). Pengaruh Pendidikan Ekonomi Keluarga, Teman Pergaulan Terhadap Literasi Ekonomi Mahasiswa Universitas Jambi. Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 1(2), 388-400.

Akhmad, K. A. (2021). Peran Pendidikan Kewirausahaan Untuk Mengatasi Kemiskinan. Jurnal Ekonomi, Sosial & Humaniora, 2(06), 173-181.

Akhmetshin, E. M., Mueller, J. E., Yumashev, A. V., Kozachek, A. V., Prikhodko, A. N., & Safonova, E. E. (2019). Acquisition of entrepreneurial skills and competences: Curriculum development and evaluation for higher education. Journal of Entrepreneurship Education, 22(1), 1-12.

Farida, S., & Nurkhin, A. (2016). Pengaruh pendidikan kewirausahaan, lingkungan keluarga, dan self efficacy terhadap minat berwirausaha siswa SMK program keahlian Akuntansi. Economic Education Analysis Journal, 5(1).

Ghofur, A., Nafisah, D., Eryadini, N., Astutik, N. F. W., & Suryanto, H. (2021). Pelatihan Pengembangan Desain Video Pembelajaran Interaktif. Panrannuangku Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 29-36.

Hisrich, R. D., & Peters, M. P. (1995). Entrepreneurship. Starting, developing, and managing a new entreprise. Irwin Mc Grawhill Companies.

Kusuma, A. I. (2017). Strategi manajemen sekolah dasar dalam menumbuhkan jiwa kewirausahaan. Jurnal JPSD (Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar), 4(2), 77-86.

Miranda, M., Hasan, M., Ahmad, M. I. S., Tahir, M. I. T., & Dinar, M. (2021). Pendidikan Kecakapan Hidup Pada Sekolah Dasar Berbasis Kewirausahaan. Paedagoria: Jurnal Kajian, Penelitian dan Pengembangan Kependidikan, 12(2), 231-238.

Naila, I., Jatmiko, B., & Sudibyo, E. (2019). Developing Entrepreneurship-oriented Project-based Learning Devices to Improve Elementary School Students’ Collaboration Skills. International Journal of Innovative Science and Research Technology, 4(8), 412-416.

Putri, A. D., Novita, D., & Maskar, S. (2022). Pengenalan Wawasan Bisnis Di Era Digital Bagi Siswa/I Smk Yadika Bandarlampung. Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS), 3(2), 213-217.

Sirosa, M. A., Sarjono, S., & Hariyadi, A. (2021). Pengaruh Fasilitas Belajar dan Lingkungan Pondok Pesantren Al Husna Terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran IPS Siswa Kelas VII C di MTs. Islamiyah Malo Tahun Ajaran 2019/2020. Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, 7(1), 29-36.




DOI: http://dx.doi.org/10.36722/psn.v3i1.2427

Refbacks

  • There are currently no refbacks.