Meningkatkan Literasi Numerasi Melalui Media Dakon Pada Anak Usia 5-6 Tahun

Izzatul Firdaus, Rikza Azharona Susanti

Abstract


Literasi numerasi merupakan salah satu kemampuan dasar yang penting untuk dikuasai anak dalam menghadapi kehidupan di abad 21, selain itu kemampuan literasi numerasi juga dapat menjadi bekal anak untuk menentukan keberhasilan di masa yang akan datang, namun fakta dilapangan menunjukkan bahwa kemampuan literasi numerasi di kelompok B3 TK Muslimat NU 2 Singosari masih tergolong rendah. Maka dari itu penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan cara penggunaan media dakon untuk meningkatkan kemampuan literasi numerasi anak usia 5-6 tahun. Penelitian ini menggunakan desain penelitian tindakan kelas (PTK) dengan dua siklus, dimana setiap siklusnya terdiri dari empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Data dianalisis dengan menggunakan dua teknik yaitu teknik analisis data kuantitatif dan kualitatif. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa penggunaan media dakon efektif untuk meningkatkan kemampuan literasi numerasi anak, dalam upaya peningkatannya media dakon digunakan sebagai alat permainan yang diinovasikan ke dalam kegiatan yang bervariasi bagi anak seperti membandingkan banyak dan sedikit jumlah biji dakon menggunakan kartu smile, belajar konsep pengurangan dan penjumlahan dengan biji dakon sesuai jenis dan warna, membuat pola dari biji dakon, membuat bentuk geometri dari biji dakon, bermain konsep pengukuran dengan papan dakon, sehingga menarik perhatian anak. Terdapat peningkatan yang signifikan dalam kemampuan literasi numerasi anak usia 5-6 tahun pada siklus I dan siklus II, persentase rata-rata peningkatan tersebut sebanyak 26% dimana pada siklus satu mendapatkan persentase rata-rata 61% meningkat menjadi 87% pada siklus II.


Full Text:

PDF

References


Aisyah, S. A. A. S. (2016). Peningkatan Kemampuan Numerasi Dengan Media Permainan Dakon Dalam Menentukan Faktor Persekutuan Terbesar (Fpb) Siswa Kelas IV SDN Sisir 01 Tahun Pelajaran 2022/2023. Jurnal Pendidikan Taman Widya Humaniora, 2(2), 1–23.

Chusna, L. A., & Ningrum, M. A. (2019). Pengembangan Media Dakon Geometri Untuk Meningkatkan Kemampuan Mengenal Bentuk Geometri Anak Usia 4-5 Tahun. Jurnal PAUD Teratai, 08(2), 1–6.

Dengah, J., Kumaat, J., & Kohoki, F. (2021). Menigkatkan Kemampuan Kognitif Anak Dalam Kegiatan Belajar Mengenal Bentuk Geometri Melalui Permainan Dakon Pada Anak Kelompok B TK Gmim Eben Haezer Kakaskasen Tiga. KIDSPEDIA: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(1), 1–5.

Hasiana, I. (2021). Pengaruh Permainan Tradisional Dakon Terhadap Kemampuan Berhitung Angka 1-20 Pada Anak Kelompok B. PERNIK Jurnal PAUD 4(2).

Hidayat, Syamsul. (2016). Analisa Proses Bisnis Dan Teknologi Informasi Pada BPR Syariah Hasanah Terhadap Minat Nasabah. Skripsi : UIN SUKA RIAU (i):43–46.

Kamal, A. L., Palaran Samarinda, Pendidikan Islam, Anak Usia, Fakultas Tarbiyah, and Iain Samarinda. (2020). Permainan Tradisional Dakon Di Raudhatul Athfal Developing Arithmetic Skills Through Traditional Game Dakon At Raudhatul Athfal Al Kamal 1 Palaran Samarinda Berdasarkan Peraturan Pendidikan Dan Kebudayaan Nasional Republik Indonesia.” Jurnal Ilmiah PESONA PAUD 7(1):1–14.

Maghfiroh, S.L. (2022). Meningkatkan Karakter Disiplin Sekolah Anak Melalui Teknik Behavior Contract Di Ra Bani Hasyim Malang. Skripsi: Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 8.5.2017, 2003–2005.

Marinda, L. (2020). teori perkembangan kognitif jean piaget dan problematikanya pada anak usia sekolah dasar. Chemistry Education Practice 5(1):10–16. doi: 10.29303/cep.v5i1.2788.

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. (2014). Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini. Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia, 13.

Mukharamah, Yuhasriati, Rosmiati, Suhartati, Fauzia, S. N., Nessa, R., & Rizka, S. M. (2021). Pengembangan Media Karpet Engklek untuk Memperkenalkan Lambang Bilangan pada Anak Usia Dini. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Anak Usia Dini (JIM PAUD), 6(3), 43–54.

Nurmazunita, S., & Setyowati, S. (2020). Pengaruh Permainan Dakon Berbiji Tiga Bentuk Geometri Terhadap Kemampuan Berfikir Logis Anak Kelompok B. PAUDTeratai, 1–8. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/paud-teratai/article/view/34712%0Ahttps://ejournal.unesa.ac.id/index.php/paud-teratai/article/view/34712/30862

Perdana, R., & Suswandari, M. (2021). Literasi Numerasi Dalam Pembelajaran Tematik Siswa Kelas Atas Sekolah Dasar. Absis: Mathematics Education Journal, 3(1), 9. https://doi.org/10.32585/absis.v3i1.1385

Priantini, Olivia Dewita. 2022. Pengaruh Literasi Numerasi Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SD. Skripsi: Universitas Muhammadiyah Jakarta.

Rosmiati, Mumung, A., R. S. (2022). Pengaruh Permainan Dakon Terhadap Perkembangan Kognitif Matematik Pada Anak Usia Dini Di Ra Al-Ikhwan Kota Tasikmalaya. Jurnal Keislaman Dan Pendidikan, 3(1), 42

Safira, dan Fidesrinur. (2021). Peningkatan Kemampuan Mengenal Bentuk Geometri Melalui Maze Geometri Pada Anak Usia 4-5 Tahun. Jurnal Anak Usia Dini Holistik Integratif (AUDHI) 1(1):1. doi: 10.36722/jaudhi.v1i1.562.

Sari, C. K., Muslihatun, A., Cahyaningtyas, L., Khaimmudin, R. N. L. H., Fijatullah, R. N., & Nisa’, E. U. (2019). Pemanfaatan permainan tradisional untuk media pembelajaran: Congklak bilangan sebagai inovasi pembelajaran matematika sekolah dasar. Transformasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 15(1), 14–22. https://doi.org/10.20414/transformasi.v15i1.915

Simamora, T., Harapan, E., & Kesumawati, N. (2020). Faktor-Faktor Determinan Yang Mempengaruhi Prestasi Belajar Siswa. JMKSP (Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, Dan Supervisi Pendidikan), 5(2), 191. https://doi.org/10.31851/jmksp.v5i2.3770

Sunarto, I., and Rohita. (2021). Penguasaan Keterampilan Bertanya Dasar Di Tk Baiturrahman. Jurnal Anak Usia Dini Holistik Integratif (AUDHI) 2(1):1. doi: 10.36722/jaudhi.v2i1.575.

Rijali, A. (2019). Analisis Data Kualitatif. Alhadharah: Jurnal Ilmu Dakwah, 17(33), 81. https://doi.org/10.18592/alhadharah.v17i33.2374

Romanti, S., and Rohita. (2021). Peran Guru Meningkatkan Kemampuan Anak Dalam Memecahkan Masalah Di Sentra Bahan Alam. Jurnal Anak Usia Dini Holistik Integratif (AUDHI) 3(1):1. doi: 10.36722/jaudhi.v3i1.587.

Wahid, A., & Samta, S. R. (2022). Permainan Tradisional Dakon Sebagai Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Kecerdasan Matematika Anak Usia Dini. Sentra Cendekia, 3(2), 61. https://doi.org/10.31331/sencenivet.v3i2.2148

Wahyuni, I. (2022). Analisis Kemampuan Literasi Numerasi Berdasarkan Gaya Belajar pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(6), 5840–5849. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i6.3202

Wardhani, B., Adi, E.S., Rengganis, N., Mariyam, L., Pratiwi, W.C., dan Wulandari, R. (2021). Buku Saku Pengembangan Numerasi Untuk Anak Usia 5-6 Tahun. Kementrian Pendidikan,Kebudayaan, Riset Dan Teknologi. Jakarta.

Wijayanti. (2021). Penelitian Tindakan Kelas Panduan Lengkap Dan Praktis. In Diterbitkan oleh Penerbit Adab CV. Adanu Abimata (Issue Mi).




DOI: http://dx.doi.org/10.36722/jaudhi.v7i1.3025

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


      

Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini

Universitas AL-AZHAR INDONESIA, Lt. 7 Ruang 701

Kompleks Masjid Agung Al Azhar

Jl. Sisingamangaraja, Kebayoran Baru

Jakarta Selatan 12110