Budidaya dan Pascapanen Jamur Tiram di Kelompok Bank Sampah “Sidoasri”
Abstract
Kelompok bank sampah “Sidoasri” merupakan organisasi di desa Sidodadi Kecamatan Mejayan Kabupaten Madiun Jawa Timur yang didirikan pada tahun 2018. Kelompok Sidoasri menghendaki inisiatif untuk meningkatkan pendapatan keluarga. Budidaya jamur tiram mudah dilaksanakan dengan sumber daya waktu dan tenaga yang tersedia, sehingga pemasaran hasil budidaya cukup prospektif. Permasalahan yang dihadapi adalah kurangnya pengetahuan dan keterampilan untuk melakukan usaha budidaya jamur tersebut. Pengabdian ini dilaksanakan sebagai Program Dosen Mengabdi di Desa Asal (PROSENDI) dengan tujuan untuk meningkatkan pengetahuan, keterampilan dan pendapatan kelompok bank sampah Sidoasri sehingga dapat menyumbang pendapatan keluarga. Kegiatan terdiri dari: 1) Sosialisasi tentang manfaat jamur tiram, nilai ekonomi, cara budidaya, penanganan pascapanen dan manajemen usahanya; 2) Studi tiru di tempat budidaya jamur tiram; 3) Pelatihan dan praktik budidaya jamur tiram; dan 4) Penanganan pascapanen. Hasil menunjukkan bahwa anggota bank sampah dan masyarakat secara luas sangat antusias dengan kegiatan ini sehingga warga dan perangkat desa berdatangan untuk melihat budidaya jamur tiram dan diangkat juga dalam rembuk dusun. Kelompok Sidoasri mendapatkan wawasan, pengetahuan dan keterampilan dalam budidaya dan penanganan pascapanen jamur tiram.
Kata kunci: Budidaya, Jamur Tiram, Sidoasri
Full Text:
PDFReferences
Aghajani, H., E. bari, M. Bahmani, M. Humar, M A T Ghanbary, D D Nicholas, E Zahedian. 2018. Influence of relative humidity and temperature on cultivation of Pleurotus species.Ciencia Tecnologia. Universitas Del Bio Bio.
Desa Sidodadi. 2023. Profil Desa Sidodadi, Kecamatan Mejayan, kabupaten Madiun.
Bugarski, D., Gvozdenovic, J.Cervenski, A takac. 2018. Effect of major environmental conditions on the development of the mycelium and growth of the oyster mushroom (Pleurotus osteatus). ISHS Acta Hortibultuare 579: Balkan Symposium on vegetable and potatoes
Cahya, M., R.Hartanto, D. W. Novita. 2014. Kajian Penurunan Mutu Dan Umur Simpan Jamur Tiram Putih (Pleurotus Ostreatus) Segar Dalam Kemasan Plastik Polypropylene Pada Suhu Ruang Dan Suhu Rendah. Jurnal Teknik Pertanian Lampung Vol.3, No. 1: 35- 48
Cahyana, YA., Muchroji, dan M Bakrun. 2002. Jamur Tiram. Penebar Swadaya. Jakarta. 63 hal.
Djarijah, Nunung M, dan Abbas Siregar D. 2001. Jamur Tiram, Pembibitan, pemeliharaan, dan Pengendalian Hama Penyakit. Kanisius. Yogyakarta. 67 hal.
Handayani RT. 2008. Pengemasan atmosfer termodifikasi jamur tiram putih (Pleurotus ostreatus) [Skripsi]. Departemen Teknologi Industri Pertanian Fakultas Teknologi Pertanian Institut Pertanian Bogor
Hu. H., Xue F, Chen Y, Qi Y, Zhu W, Wang F, Wien Q, Shen J. 2023. Effects and mechanism of the Mycelial Culture Temperature on the growth and Development of Pleurotus ostreatus (Jacq) P. Kumm. Horticulturae. 9 (95). https:// doi.org/10.3390/horticulturae9010095
Manhattan, M. H. N. (2018). Keragaan Usahatani Dan Penentuan Harga Pokok Produksi Jamur Tiram (Pleurotus ostreatus (Suatu Kasus Pada Pelaku Usahatani Jamur Tiram di Kecamatan Cadasari dan Kecamatan Karangtanjung, Kabupaten Pandeglang (Doctoral dissertation, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa).
Musyafak, A., dan T. m. Ibrahim. 2005. Strategi Percepatan Adopsi Dan Difusi Inovasi Pertanian Mendukung Prima Tani. Analisis Kebijakan Pertanian. 3(1): 20-37
Oghbu, B. U., W I Okonkwo, S N Ugwu. 2021. Development of a Modified Environment for Oyster Mushroom (Pleurotus ostreatus) Production System for Rural Use in Southeast Nigeria. Nigerian Journal of Technology. 40 (3): 518–525
Reginawati, 1999. Produksi Jamur Menurun. www.kpel.or.id
Zhang, L., J. Gao, H. Hua, and P. Li. 2015. The activity and molecular characterization of a serine proteinase in Pleurotus eryngii during high carbon dioxide and low oxygen storage. Postharvest Biol. Technol.105: 1–7.
DOI: http://dx.doi.org/10.36722/jpm.v6i1.2226
Refbacks
- There are currently no refbacks.