Dilema Fenomena Shoushika Tahun 2020-2023: Antara Kebijakan Imigrasi dan Pelanggaran HAM di Jepang

Yohana Theresia

Abstract


Krisis populasi penduduk di Jepang disebabkan oleh transisi demografis, yaitu penurunan tingkat kelahiran yang tidak seimbang dengan banyaknya penduduk lansia yang menyebabkan penuaan populasi masif terjadi dalam kurun 2020-2022. Di luar dari beragam penyebabnya, fenomena Shoushika ini menjadi ancaman bagi pertumbuhan ekonomi dan keamanan nasional, sehingga salah satu cara mengatasinya adalah keterbukaan terhadap kehadiran Warga Negara Asing di Jepang sebagai angkatan kerja produktif. Namun, kebijakan imigrasi di Jepang yang terkenal sulit semakin memperkeruh dengan adanya UU Kontrol Imigrasi Jepang yang mengalami amandemen, semakin membatasi kebebasan dan jumlah orang asing yang ada di Jepang menyusul dengan pelanggaran HAM akibat kebijakan penahanan sebelum deportasi. Hal ini menjadi dilema bagi Pemerintah Jepang untuk memilih antara mencapai pertumbuhan ekonomi di tengah depopulasi penduduk atau meningkatkan keamanan nasional dengan amandemen UU Kontrol Imigrasi. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh kebijakan RUU Kontrol Imigrasi terhadap kesetaraan HAM WNA di Jepang dan melihat alasan rasional Pemerintah Jepang mengajukan RUU Kontrol Imigrasi tahun 2023 menggunakan metode penelitian kualitatif-deskriptif, dengan menggunakan konsep HAM oleh Jack Donnely dan konsep Model Pengambilan keputusan oleh Aktor Rasional milik Graham T. Allison. 

Kata Kunci: Dilema; Krisis Populasi; Hak Asasi Manusia; Pengendalian Imigrasi; Kebijakan


Full Text:

PDF

References


Adini, M. N., Dinda, A. H., Yulinda, S., Chotimah, O., & Merliyana, S. J. (2022). Metode Penelitian Kualitatif Studi Pustaka. EDUMASPUL, 6(1), 974-980.

Agustina, D. (2023, January 12). Pemerintah Jepang akan Ajukan Amandemen Undang-Undang Kontrol Imigrasi dan Pengungsi. Retrieved October 14, 2023, from Tribunnews.com: https://www.tribunnews.com/internasional/2023/01/12/pemerintah-jepang-akan-ajukan-amandemen-undang-undang-kontrol-imigrasi-dan-pengungsi

Ajansi, A. (2021, May 18). Jepang batalkan RUU untuk revisi UU Imigrasi. Retrieved October 14, 2023, from https://www.aa.com.tr/id/berita-analisis/jepang-batalkan-ruu-untuk-revisi-uu-imigrasi-/2245655#

Cabinet Order in Japan. (1951). Immigration Control and Refugee Recognition Act. Retrieved October 15, 2023, from Japanese Law Translation: https://www.japaneselawtranslation.go.jp/ja/laws/view/3624/en

Donnelly, J. (2003). Universal Human Rights in Theory and Practice. Cornell University Press.

Eldridge, R. D. (2017). Japan’s Changing Demographics Japan’s Changing Demographics. Demographics, Social Policy, and Asia, 4.

Fadilah, L. N., & Atthahara, H. (2023). Implementasi Kebijakan Pemerintah Terkait Penanganan Pernikahan Di India Dan Jepang. Jurnal Sains Sosio Humaniora, 7(1), 116 - 140.

JP-MIRAI. (2023, October 15). Data on foreigners working in Japan. Retrieved from Japan Platform for Migrant Workers towards Responsible and Inclusive Society: https://portal.jp-mirai.org/en/work/s/work-in-japan/facts-of-foreign-workers-in-japan

Karo, M. T., Hikmatullah, I., Puteri, M. D., Aulia, Q. N., & Shafira, N. S. (2021). Fenomena Shoushika: Analisis Kebijakan Pemerintah Jepang Pada Era Kepemimpinan Shinzo Abe. TransBorders: International Relations Journal, 4(2), 96 - 110. Retrieved from https://journal.unpas.ac.id/index.php/transborders/article/view/3939

Karo, M. T., Hikmatullah, I., Puteri, M. D., Aulia, Q. N., & Shafira, N. S. (2021). Fenomena Shoushika: Analisis Kebijakan Pemerintah Jepang Pada Era Kepemimpinan Shinzo Abe. JURNAL TRANSBORDERS, 4(2).

Ministry of Health, Labour, and Welfare Prefectural Labour Bureaus Labour Standards Inspection Offices. (2023). Working Conditions Handbook. Ministry of Health, Labour, and Welfare Prefectural Labour Bureaus Labour Standards Inspection Offices .

NHK. (2023, September 30). Petugas Imigrasi Terhindar lagi dari Dakwaan atas Kematian Wanita Sri Lanka. Retrieved from News: https://www3.nhk.or.jp/nhkworld/id/news/20230929_34/

Nippon.com. (2023, October 15). Record 1.8 Million Foreign Workers in Japan as of 2022. Retrieved from nippon.com: https://www.nippon.com/en/japan-data/h01612/

OHCHR. (2023, April 18). Mandates of the Special Rapporteur on the Human Rights of Migrants: the Working Group on Arbitary Detention and the Special Rapporteur on Freedom or Religion or Belief . Retrieved from OHCHR : https://spcommreports.ohchr.org/TMResultsBase/DownLoadPublicCommunicationFile?gId=27995

Pradhana, N. I. (2022). Effect of Demographic Transition on The Needs of Foreign Workers in Japan. Jurnal Kiryoku, 6(1).

Prasad, A. (2004). Jack Donnelly’s Universal Human Rights Theory and Practice. Turkish Journal of International Relations, 3(2-3).

Rahmawati, L., & Roosiani, I. (2021). Pandangan Mahasiswa Bahasa dan Kebudayaan Jepang Universitas Darma Persada Terhadap Fenomena Hikikomori Akibat dari Ijime Di Jepang. Jurnal Bahasa dan Budaya Jepang, 4(1), 95 - 102.

Sholihin, F. (2022). GLOBAL MIGRATION SEBAGAI SOLUSI JEPANG DALAM MENGHADAPI AGING POPULATION MELALUI THE IMMIGRATION CONTROL AND REFUGEE RECOGNITION ACT. TransBorders: International Relations Journal, 6(1).

Silalahi, U. (2009). Metode Penelitian Sosial. PT Refika Aditama.

Simanjuntak, J. (2023, Juni 9). UU Kontrol Imigrasi Jepang Yang Baru Bagi Warga Asing Berdomisili di Jepang, Apa Saja Yang Berubah? Retrieved from tribunnews.com: https://www.tribunnews.com/internasional/2023/06/09/uu-kontrol-imigrasi-jepang-yang-baru-bagi-warga-asing-berdomisili-di-jepang-apa-saja-yang-berubah#google_vignette

Statista. (2023, February 28). Japan: foreign workers number 2022. Retrieved from Statista: https://www.statista.com/statistics/961717/japan-number-foreign-workers/

United Nations. (1948). Universal Declaration

of Human Rights. Retrieved from un.org.

Welle, D. (2023, Juli 26). Populasi Jepang

Merosot, Jumlah Migran Meningkat Drastis. Retrieved October 14, 2023, from news.detik.com: https://news.detik.com/dw/d-6842702/populasi-jepang-merosot-jumlah-migran-meningkat-drastis

Yamamoto, M., & Iida, A. (2023, April 29). Japan Diet panel drops 3rd-party refugee body from immigration law revisions. Retrieved from The Manichi: https://mainichi.jp/english/articles/20230429/p2a/00m/0na/004000c




DOI: http://dx.doi.org/10.36722/jaiss.v5i1.2454

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


        

LP2M (Lembaga Penelitian dan Pengembangan Masyarakat)

Universitas AL-AZHAR INDONESIA, Lt.2 Ruang 207

Kompleks Masjid Agung Al Azhar

Jl. Sisingamangaraja, Kebayoran Baru

Jakarta Selatan 12110

Web Analytics Made Easy - Statcounter

View My Stats